Jumat, 07 Januari 2011

Sang Murabbi

Bismillah...


Setiap kali saya mendengarkan sebuah lagu yang pernah dinyanyikan oleh Grup Nasyid Izzatul Islam yang berjudul "Sang Murabbi" (artinya Sang Guru) selalu saja secerca semangat/ghiroh muncul kembali kepermukaan dan menguatkan azzam untuk mengikuti jejak Sang Murabbi. Begitu lantang hentakannya, begitu indah syairnya, begitu dalam maknanya...


Saya ingin mematrinya dalam tulisan ini agak dapat menjadi penguatkan dikala azzam mulai melemah, dikala ghiroh mulai merendah, dikala keimanan mengalami keadaan fluktuatif (keadaan naik-turun), agar pesan-pesan dalam lagu ini dapat menguatkan yang lemah, meninggikan yang rendah, dan menyeimbangkan keadaan yang fluktuatif, Aamiiin... :) 

Bacalah dengan (menyebut) nama Tuhan mu yang menciptakan... (Al-'Alaq: 1)



SANG MURABBI

Selayaknya... (menarik nafas)
Bagi jiwa-jiwa yang meng-azzamkan dirinya menjadikan da'kwah sebagai laku utama...
Dialah Visi...
Dialah Misi...
Dialah Obsesi...
Dialah yang menggelayuti disetiap desah nafas...
Dialah yang akan mengantarkan jiwa-jiwa ini kepada ridho dan maghfiroh Tuhan nya kelak...
(Sebuah Puisi)

Ribuan langkah kau tapaki...
Plosok negeri kau sambangi...
Ribuan langkah kau tapaki...
Plosok negeri kau sambangi...

Reff:
Tanpa kenal lelah jemu...
Sampaikan firman Tuhan mu...
Tanpa kenal lelah jemu...
Sampaikan firman Tuhan mu...

Terik matahari...
Tak surutkan langkah mu...
Deru hujan badai...
Tak lunturkan azzam mu...
Ragakan terluka...
Tak jerihkan nyali mu...
Fatamorgana dunia...
Tak silaukan pandang mu...
Semua makhluk bertasbih...
Panjatkan ampun bagi mu...

(Kembali ke Reff)


Duhai Pewaris Nabi...
Duka fana tak berarti...
Syurga kekal dan abadi...
Balasan Ikhlas dihati...

Cerah hati kami...
Kau semai nilai nan suci...
Tegak panji Illahi...
Bangkit generasi Rabbani...

Duhai Pewaris Nabi...
Duka fana tak berarti...
Syurga kekal nan abadi...
Balasan Ikhlas di hati...

*****

Ya Allah... 
Give Me The Power To Do The Great Thing In My Life, Aamiiin... :) 


Bukittinggi, Terbitan awal di catatan fb hari Selasa, tanggal  4/1/2010.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar